Tutorial SAS 2019 Proses GAJI PPNPN rutin tanggal 1 awal bulan ( Update SAS 2019 Versi 19.0.5)

Hallo Sahabat. khususnya para pengelola keuangan APBN apakah sudah tahu kalau  pembayaran penghasilan bulanan ( Gaji) PPNPN yang dapat dibayarkan pada hari pertama bulan berikutnya loh ( sama seperti PNS/ASN.
Pembayaran tesebut dapat dilakukan walau tanggal merah juga loh. Nah untuk melakukan proses itu sahabt harus melakukan update SAS ke versi 19.0.5 dan update aplikasi Digital Signature.
Sahabat dapat download linknya dibawah ini

SAS2019_versi_19.0.5

ESPMSignature 

Sesuai dengan Perdirjen PBN No.8 Tahn 2019, maka perlu diketahui bahwa :

1.  Melalui perdirjen tsb, telah memungkinkan pembayaran PPNPN setiap hari pertama awal bulan (tgl 1).

2. Pastikan telah telah menggunakan aplikasi SAS terbaru versi 19.0.5, yg dpt di download di web DJPb

3. Mengajukan SPM pd tgl 21 - 26 bulan sebelum bulan pembayaran (tidak boleh terlambat mengajukan SPM)

3. Pastikan menggunakan/memilih jenis  SPM Penghasilan PPNPN Induk

4. Pengajuan SPM dilampiri SPTJM yg di tandatangani oleh KPA/PPK

5. Dalam hal tgl 1 adalah hari libur,  pembayaran hari pertama tiap bulan dpt terkendala dgn penyebab antara lain..pembayaran melalui bendahara (SPM LS bendahara pengeluaran), bisa jg karena  Rekening PPNPN diluar Bank operasional gaji ( umumnya bank himbara).

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Tutorial SAS 2019 Proses GAJI PPNPN rutin tanggal 1 awal bulan ( Update SAS 2019 Versi 19.0.5)"

Post a Comment