Apa itu github



Apa itu Github .... saya kira awal ini adalah semacam sosmed seperti facebook, ternyata Github adalah layanan yang berguna untuk menyimpan repositori khususnya untuk coding (pemograman) dan hebatnya menggabungkan dengan sosial network jadi kita bisa memanfaatkan layanan yang ada di github ini untuk mempermudah dalam menyelesikan suatu project sebuah sistem/aplikasi, ya logika sederhananya kita bisa kerja bersama tim secara online lah dalam menyelesaikan project aplikasi tersebut  sehingga tidak terbatas jarak dan waktu dalam menyelesaikan project tersebut.  

Namun menurut wikipedia (https://id.wikipedia.org/wiki/GitHub)
GitHub adalah layanan penginangan web bersama untuk proyek pengembangan perangkat lunak yang menggunakan sistem pengontrol versi Git dan layanan hosting internet. Ini memberikan kontrol akses dan beberapa fitur kolaborasi seperti pelacakan bug, permintaan fitur, manajemen tugas, dan wiki untuk setiap proyek.[4]
GitHub menawarkan paket repositori pribadi dan gratis pada akun yang sama[5] dan digunakan untuk proyek perangkat lunak sumber terbuka[6]. Pada April 2016, GitHub melaporkan bahwa mereka mempunyai lebih dari 14 juta pengguna dan lebih dari 85.5 juta repositori,[7] menjadikannya layanan terbesar dari kode sumber di dunia.[8]
Github sangat populer di dunia maya. Perusahaan TI rakasa seperti Facebook dan Google saja menggunakan Github. Untuk personal, orang-orang terkenal seperti Linus Torvalds, John Resig (pembuat JQuery), DHH (pembuat Rails) pun menggunakan layanan Github ini 

untuk menco layanan ini salakan browing ke :

dan untuk mengetaui cara petunjuk penggunaanya silakan browsing ke : 


Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Apa itu github"

Post a Comment